Mencerdaskan Bangsa Melalui Kemandirian Pangan Berbasis Potensi dan Kearifan Lokal Secara Berkelanjutan

13.16.00

Cakupan Penelitian
1.Teknologi Pangan dan Gizi Masyarakat.
2.Sosial, Ekonomi, Budaya.
3.Budidaya Pertanian.
4.Peternakan.
Fokus Komoditi
1.Sumber daya laut dan peternakan
2.Sumber daya darat :
Gandum (Triticum sp.)
Jagung (Zea mays)
Aneka Umbi
Pisang (Musa sp.)
Singkong Manihot sp.)
Kelapa dan Kelapa Sawit
Kedelai
Daging dan Susu beserta turunannya
 
Peserta
Mahasiswa Perorangan / S1 (dalam rangka skripsi/tugas akhir) Batas Waktu Penerimaan Proposal:
20 Juli 2016
Persyaratan :
  • Proposal diajukan harus dalam rangka menyelesaikan tugas akhir/skripsi dan melampirkan transkip nilai terakhir.
  • Jangka waktu penelitian paling lama 1 (satu) tahun.
  • Penelitian dilakukan dalam wilayah Republik Indonesia.
  • Menyertakan riwayat hidup lengkap peneliti dan dosen pembimbing yaitu : no. telp / handphone, faksimile dan alamat email.
Tim Penilai
Ketua :
Prof. Dr. F. G Winarno(Bidang Pangan dan Gizi, IPB)
 
Wakil Ketua :
Prof. Dr. Ir. Purwiyatno Hariyadi, MSc(Bidang Pangan, IPB)
 
Anggota :
  • - Prof. Dr. Ir. Bustanul Arifin, MS(Bidang Sosial Ekonomi Pertanian, Unila)
  • - Prof. Dr. Ir. Eko Handayanto, MSc(Bidang Budidaya Pertanian, UB)
  • - Prof. Dr. Ir. Budi Prasetyo W, DESS, DEA(Bidang Peternakan, UGM)
  • - dr. Widjaja Lukito, SpGK, PhD(Bidang Gizi dan Kesehatan, UI)
  • - Prof. Dr. Ir Ambariyanto, MSc(Bidang Perikanan dan Kelautan, Undip)
  • - Fenny M. Dwivany, PhD(Bidang Bioteknologi Molekuler, ITB)
  • - Ir. Winarti TK(Indofood)
 
Sekertariat
Indofood Riset Nugraha
PT Indofood Sukses Makmur, Tbk
Corporate Communications Division
Sudirman Plaza Indofood Tower, Lantai 25
Jl. Jendral Sudirman Kav. 76-78
Jakarta
Terry Kumokong
Telp        : (021) 57958822 ext. 1185
Fax. No  : (021)57937466
No. Hp   : (+62) 813 1481 6539 Informasi lebih lanjut dapat mengunjungi : www.indofood.com
Alamat Email :
indofoodrisetnugraha@indofood.co.id
terry.kumokong@indofood.co.id

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »